Siapa sih yang nggak kenal ZAP Clinic? Sebuah klinik kecantikan yang sejak tahun 2009 telah menjadi pioneer bagi treatment hair removal dan berkembang menjadi klinik kecantikan berbasis laser khusus wanita terbesar di Indonesia. ZAP Clinic telah melakukan lebih dari 5.000.000 prosedur laser. Keren!
Selasa, 27 September 2022
Minggu, 14 Agustus 2022
Pengalaman Skin Check dan Serunya Talkshow Wellness Aesthetic di Edelweiss Health Festival dalam rangka 2nd Anniversary Edelweiss Healthcare Group
Sekitar tahun lalu pernah sesekali lewat Jalan Soekarno Hatta Bandung dan pasti malah salfok dengan satu bangunan baru yang ternyata itu adalah sebuah rumah sakit. “Loh, rumah sakit baru ya ini? Perasaan dulu belum ada”, tanyaku dalam hati. Ternyata bener, rumah sakit yang bernama Edelweiss Hospital tersebut merupakan sebuah rumah sakit baru di Bandung.
Minggu, 24 Juli 2022
Pengalaman Treatment Photo Facial Glow dan DNA Salmon Micro Injection di ZAP Paris Van Java Bandung

Tahun 2022 udah setengah jalan aja ya. Nah, kebetulan waktunya pas, minggu lalu aku self reward tipis-tipis dalam rangka menghadiahi diri karena udah berjuang di setengah tahun awal dan biar makin semangat menjalani hari untuk setengah tahun yang tersisa.
Selasa, 19 Juli 2022
Deteksi Awal Kelainan pada Kesehatan Mental Bersama GET SPIRIT
Beberapa tahun yang lalu pernah berada di lingkungan kerja yang kusebut toksik. Terlalu banyak yang bergosip, pendapat yang nggak pernah didengarkan, tekanan kerja yang kian bertambah, mencampuri urusan pribadi yang padahal nggak ada hubungannya dengan pekerjaan, dan permasalahan lainnya. Pengen teriak rasanya saat itu.
Minggu, 17 Juli 2022
4 Resep Minuman yang Enak dan Lezat
Kumpul bersama keluarga di rumah untuk menghabiskan akhir pekan tentunya akan lebih asyik jika ditemani dengan camilan dan minuman yang enak dan lezat.
Sabtu, 16 Juli 2022
[REVIEW] Scarlett Acne Facial Wash : Pembersih Wajah Terbaru dari Scarlett Khusus untuk Kulit Berjerawat
Pernah punya masalah kulit berjerawat di usia remaja kemudian mereda di usia akhir 20-an, kukira kulitku nggak bakalan jerawatan lagi. Eh tapi akhir-akhir ini kulit wajahku malah jadi sering didatangi si jerawat bandel yang susah banget ilangnya. Sekilas menerka-nerka apa penyebabnya, efek make up kah? Stress kah? Lelah kah? Atau isi dompet menipis kah? hahahaha. Akhirnya aku mulai kembali menggunakan skincare khusus untuk kulit berjerawat. Yups, hal tersebut aku lakukan sebagai upaya biar kondisi kulitku kembali membaik seperti sedia kala.
Jumat, 15 Juli 2022
Tips Membuat Foto Produk Agar Menghasilkan Pundi-Pundi Rupiah ala Sarah Malik
Ketika memutuskan untuk aktif di media sosial dan blog, awalnya aku kira cukup hanya punya kemampuan membuat konten berupa tulisan aja, tapi ternyata nggak. Seiring berjalannya waktu aku jadi tau kalo punya kemampuan menulis aja nggak cukup, seenggaknya harus didukung berbagai kemampuan lain salah satunya kemampuan memotret atau fotografi.
TRIBELIO : Platform Landing Page dan Instant Payment yang Memudahkan Transaksi
![]() |
| TRIBELIO : Platform Landing Page dan Instant Payment yang Memudahkan Transaksi |
Selasa, 12 Juli 2022
[REVIEW] Scarlett Yordanian Sea Salt Shampoo & Conditioner : Haircare dengan Aroma Mewah dan Tahan Lama
Minggu, 26 Juni 2022
[REVIEW] Bioderma Sebium Gel Moussant Actif : Produk Pembersih Wajah untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat
Siapa yang tipe kulit wajahnya berminyak dan berjerawat? Yuk sini ngumpul yuk, hehe. Kondisi kulit wajahku sendiri sih sebenernya kombinasi berminyak dan cenderung berjerawat. Tapi kebetulan akhir-akhir ini lagi muncul jerawat lagi dikulit wajahku. Akhirnya aku putuskan untuk mengganti beberapa produk dalam rangkaian skincare-ku dengan harapan jerawatku bisa cepet sembuh. Salah satu produk yang aku ganti yaitu produk pembersih wajah dari yang biasa aku gunakan. Nah, kali ini aku lagi nyobain Bioderma Sebium Gel Moussant Actif dan Bioderma Sebium Gel Moussant. Apa bedanya? Yuk, baca tulisanku sampai selesai ya.
Assalamu'alaikum, 1 Hari diantara 365 Hari yang Ku Nanti
Assalamualaikum, ketemu lagi, hehehe. Setelah sekian lama nggak nulis blog dan setelah selang satu tahun menulis blog dengan judul yang hamp...








